Proses menulis ada beberapa tahap, PRA PEN PAS. Pra Penulisan, Penulisan, Pasca Penulisan. Biasanya saya menuliskan dulu keyword / kata kata yang akan di munculkan dalam tulisan. setelah mendapatkan kata kata tulislah beberapa kata tersebut, kemudian mulai menyusun kalimat yang di bumbui kata kata tadi. Boleh berdasarkan SPOK (Subjek-Predikat-Objek-Keterangan) atau berdasarkan EYD (Ejaan Yang Disempurnakan) atau kalimat langsung, kalimat tidak langsung dan lain lain. Ini contoh beberapa kata dan kalimat yang saya buat beberapa waktu lalu :
Angin. Butiran bening. Kampus. Pasar. Singgasana Kuda. Kotoran.
Terkejut. Mengagetkan. Menyedihkan. Teriris sembilu. Anak kecil. Kaget .
berteriak. Lari. Astaghfirulloh. Tertawa. Langkah seribu. Berjongkok. Tertawa
geli. Rumah. Penghuni rumah. Tukang Jahit. Ayam. Mati. 2 tahun. Tertawa bersama. Menerka. Hyperaktif.
Pulang. Terimakasih. Kantor pos. tukang parkir. Hujan gerimis. Materai 6000.
Heran. Parkiran. Kalender. Kampanye. Partai. Sedot WC. Senyum. Ngakak.