Jumat, 11 Juli 2014

HAWARI - PERCAYALAH


Hidup adalah sebuah perjuangan

Suka dan duka senang dan sedih datang silih berganti..

Saat kita merasa terjebak dalam gelisah..
Kembalilah kepada Nya..

Semua gundah pasti akan sirna…

Percayalah.. Tuhan pasti akan memberi jawabnya untuk kita.

Yakinilah.. ada hikmah dibalik semua itu untuk kita..

Hidup mesti dilalui walaupun kadang menyiksa


Kembalilah kepadanya berserahlah kepada Tuhan.. 







       

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Buat Rame dengan celoteh mu ya...
thanks..:)